Berita & Pengumuman

Maret 28, 2022

Kali Pertama Langsung Juara, Memang Bisa?

Hai Biemers! Siapa di antara kalian yang suka mendesain? Pernah mencoba mendesain poster berbahasa Mandarin? Atau mungkin pertanyaan seperti judul di atas pernah muncul dibenak kalian? […]
Maret 24, 2022

Abdimas “How to be a Good Presenter” di SMA Ananda, Bekasi Kamis, 20 Januari 2022

Kamis,20 Januari 2022-Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Bunda Mulia mengadakan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) sebagai pemenuh dari salah satu pokok Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kegiatan ini […]
Maret 22, 2022

Studi Banding “Share Experiences, Makes You Extraordinary”

Oleh Ivyela Rethalia Giroth (Mahasiswa Ilmu Komunikasi UBM Kampus Serpong Angkatan 2020) – Himpunan Mahasiswa program studi Ilmu Komunikasi (COMRADE) telah sukses menyelenggarakan kegiatan Studi Banding […]
Maret 14, 2022

Kunjungan Industri : Marketing and Social Activity Corporation

Oleh Chintya Krisadelia (Mahasiswa Ilmu Komunikasi UBM Serpong Angkatan 2020) – Program Studi Ilmu Komunikasi Kampus Serpong telah berhasil mengadakan Kunjungan Industri Virtual ke Hotel Aston […]
Maret 10, 2022

SEMILOKA DOSEN “Tetap Positif dan Produktif di masa Pandemi Covid-19”

Pada tanggal 04 Maret 2022, Program Studi Manajemen Universitas Bunda Mulia mengadakan kegiatan Semiloka Dosen yang bertajuk “Tetap Positif dan Produktif di masa Pandemi Covid-19” yang […]
Maret 8, 2022

Sukses! IMPACT Hadir Kembali Dengan 2 Rangkaian Acara yang Spektakuler

Program Studi Manajemen Universitas Bunda Mulia beserta Excellent Community of Management (XCM) kembali berhasil membawa IMPACT. Seperti yang kita ketahui bahwa IMPACT atau Inspiration for Management […]
Maret 8, 2022

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT PENTAS SENI “KANTA FEST 2022”

Di awal tahun 2022 pandemi Covid-19 di Indonesia masih belum menunjukkan tanda-tanda akan berakhir. Pandemi ini tidak hanya berdampak bagi orang dewasa namun juga kepada anak-anak […]
Maret 5, 2022

Kunjungan Industri: “Marketing & Social Activity Corporation”

Oleh Ivyela Rethalia Giroth (Mahasiswa Ilmu Komunikasi UBM kampus Serpong) – Program studi Ilmu Komunikasi Universitas Bunda Mulia kampus Serpong akan mengadakan acara Kunjungan Industri ke […]
Maret 1, 2022

Press Release Webinar Personal Branding “Be The Best Version Of You”

Oleh Rochelle Areta Yovela (Mahasiswa Ilmu Komunikasi UBM Serpong Angkatan 2020)  – Pada Sabtu, (26/2/2022) Himpunan Mahasiswa program studi Ilmu Komunikasi (COMRADE) Universitas Bunda Mulia kampus […]